Sore gan, ketemu lagi nih. Giamna kabarnya, mudah-mudahan sehat sentosa deh. Pada kesempatan kali ini langsung saja deh. Kali ini saya akan bahas tentang tanaman herbal yang bisa dijadikan obat diabetes. Haaaah diabetes lagi?? Iya nih gan kali aja ada yang butuh. hehe. Ok silahkan simak..
Berikut beberapa tanaman yang bisa dijadikan obat bagi penderita penyakit diabetes:
- Daun salamHari (1) rebus 75-100gram daun salam dalam 3 gelas air hingga tinggal setengah .Air rebusan didinginkan kemudian disaring,lalu diminum 3x sehari masing-masing setengah gelasHari (2) ,daun salam sisa rebusan hari pertama direbus lagi dan diminum dengan cara yang sama Setiap daun hanya untuk direbus 2x.
- Kedelai hitam1 genggam kedelai hitam direbus dengan 3 gelas air ,sanpai tinggal 1 gelas ,saring untuk diambil airnya .Diminum 1x sehari 1 gelas secara rutin setiap hari.
- Belimbing wuluh6 buah dilumatkan ,direbus dengan 1 gelas air,sampai tinggal setengahnya ,disaring,minum 2c sehari
- Jambu biji1 buah jambu biji yang setengah masak dibelah menjadi 4 bagian ,dan direbus dengan 1 liter air sampai mendidih ,kemudian saring dan ambil airnya ,minum 2x sehari .pagi-sore
- Rambutan 5 biji rambutan disangrai,lalu digiling sampai menjadi serbuk ,seduh dengan 1 cangkir air panas,setelaj dingin minum airnya sekaligus .1-2x sehari.(Atun M,2010)
Nah itu saja informasi yang ingin saya sampaikan, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Sampai jumpa pada pembahasan berikutnya.
Sampai jumpa pada pembahasan berikutnya.
Note
Himbauan: Jika artikel ini memang bermanfaat, mohon bagikan (share) artikel ini agar orang lain juga dapat merasakan manfaatnya. Terima kasih :)
2 komentar
show
hide
nice info gan. thanks
paling enak buat obat RAMBUTAN
EmoticonEmoticon